29 Desember 2021

28 Desember 2021

Soal dan Jawaban PAS PJOK Kelas 6 Semester 1 Bagian 2

Orang yang bertugas melempar bola dalam permainan bola rounders disebut ....

A. fielder

B. catcher

C. shortstop

D. pitcher 


Perhatikan gambar di bawah ini!

menekuk kaki dan melempar bola menyusur tanah

Kombinasi gerak yang dilakukan pada gambar di atas adalah ....

A. mengayun tangan dan melempar bola

B. membungkuk dan melempar bola bawah 

C. meliukkan badan ke belakang dan melempar bola melambung

D. menekuk kaki dan melempar bola menyusur tanah


Perhatikan gambar di bawah ini!

gerakan memukul bola kasti

Gerakan memukul bola pada gambar di atas menghasilkan pukulan bola ....

A. melambung

B. mendatar

C. rendah dan tinggi 

D. mendatar dan melambung 


Pukulan dalam permainan bulutangkis yang bertujuan untuk menerbangkan shuttlecock setinggi mungkin mengarah jatuh ke belakang garis lapangan lawan adalah ....

A. lob

B. drive

C. dropshot 

D. netting 


Perhatikan gambar di bawah ini!

teknik pukulan servis dalam permainan bulutangkis

Gambar tersebut menunjukkan salah satu teknik dalam permainan bulutangkis yaitu teknik ....

A. dropshot 

B. drive 

C. servis panjang dan servis pendek 

D. smash 


Perhatikan berbagai macam permainan di bawah ini!

1. rounders

2. bola basket

3. kasti

4. sepak bola

5. bulutangkis

6. sepak takraw

Dari berbagai jenis permainan di atas, yang merupakan permainan bola kecil adalah .... 

A. 1, 2, dan 3

B. 1, 3, dan 5

C. 2, 3, dan 4

D. 4, 5, dan 6


Permainan yang mengandung unsur memukul, melempar, dan menangkap adalah ... dan ....

rounders

kasti


Pengertian footwork dalam permainan bulutangkis adalah ....

teknik pengaturan langkah kaki agar menjadi lebih efektif saat bermain bulutangkis di lapangan

Share: 

Soal dan Jawaban PAS PJOK Kelas 6 Semester 1 Bagian 1

Berikut ini yang merupakan gerakan dasar pada permainan sepak bola adalah ....

A. menangkap bola

B. menendang bola

C. memantulkan bola

D. memukul bola


Perhatikan gambar di bawah ini!

Teknik menendang bola dengan punggung kaki

Gambar di atas merupakan teknik menendang bola dengan menggunakan ....

A. kaki bagian luar

B. kaki bagian dalam

C. ujung kaki

D. punggung kaki


Variasi gerak nonlokomotor dengan kombinasi gerak dasar manipulatif dalam permainan sepak bola adalah ....

A. menarik dan mengayun kaki lalu menendang bola

B. berjalan dan berlari menggiring bola

C. melangkah dan melompat dengan menyundul bola

D. melangkah dan melompat dengan menghentikan bola


Gambar di bawah ini menunjukkan variaso dan kombinasi gerak dasar nonlokomotor dan manipulatif dalam ... bola voli.

passing atas bola voli

A. passing atas 

B. passing bawah 

C. servis atas 

D. servis bawah 


Dalam permainan bola voli, pukulan yang dilakukan dengan keras melewati net dan jatuh di daerah lawan disebut ....

A. passing 

B. smash 

C. servis

D. blocking 


Perhatikan gambar di bawah ini!


Pada gambar tersebut menunjukkan permainan bola basket yang mempelajari tentang ....

A. lay up 

B. shooting 

C. passing 

D. dribble 


Berikut adalah 2 teknik menendang bola dalam permainan sepak bola, yaitu ... dan ....

menggunakan punggung kaki

menggunakan kaki dalam 

menggunakan kaki luar 

menggunakan tumit 

menggunakan ujung jari kaki


Variasi dan kombinasi gerak dasar dalam permainan bola basket meliputi ... dan .... 

menggiring lalu mengoper bola setinggi dada

menangkap bola lalu mengoper bola setinggi di atas kepala

menangkap bola lalu menggiring bola 

menggiring dan mengumpan bola

menggiring dan menembak bola

melempar dan menangkap bola 

pivot dan passing

pivot dan shooting

Perbedaan Dribbling, Passing, Shooting, dan Pivot dalam Bola Basket

Share: 

22 Desember 2021

Membedakan Kata Baku dan Tak Baku Untuk Atlit, Praktek, Apotek, dan Sistem Dengan Mudah

Untuk beberapa kata, kita bisa menentukan itu kata baku atau tidak baku dengan mudah. 

 

Contoh katanya adalah atlit, praktek, dan apotek. 


Atlik atau atlet? 

Cabang olahraganya adalah atletik. Tidak ada atlitik. 

Jadi, yang benar adalah atlet


Praktik atau praktek? 

Nama kegiatannya adalah praktikum, bukan praktekum, sehingga yang benar adalah praktik.


Apotek atau apotik?

Orangnya disebut apoteker, sehingga yang benar adalah apotek

 

Sistem atau sistim? 

Ilmu di Biologi bernama sistematika, sehingga yang benar adalah sistem, bukan sistim.


Nah, bagaimana dengan antre dan antri? Manakah yang benar? 

Ternyata di KBBI tidak ada kata antri. Klik di sini.

Yang benar adalah antre

Kata kerjanya adalah mengantre, bentuknya adalah antrean.

Tidak ada mengantri dan antrian. 


Nasehat atau nasihat? 

Yang ada di dalam KBBI adalah nasihat, sehingga kata kerjanya adalah menasihati, bukan menasehati. 

Share: 

Bahasa Inggris Selamat Pagi

Selamat pagi = good morning 

Selamat siang = good afternoon 

Selamat sore = good evening 

Selamat malam = good night 


Kapan memakai ucapan tersebut? 

Good morning = dari setelah bangun sampai pukul 12 siang 

Good afternoon = pukul 12.00-18.00 

Good evening = mulai pukul 18.00 sampai malam (kondisi belum akan tidur, masih banyak aktivitas) 

Good night = diucapkan ketika akan tidur 


Ucapan selamat pagi, selamat siang, selamat sore, dan selamat malam dalam Bahasa Inggris

Share: 

20 Desember 2021

Kata Baku dari A sampai Z

Yang benar yang setelah anak panah →

Kata tidak baku → Kata Baku


A

ada kalanya → adakalanya 

akherat → akhirat

akhli → ahli 

akil baligh → akilbalig 

aktifitas → aktivitas

ajektif → adjektiva 

amal salih → amal saleh

analisa → analisis

antri → antre

apotik → apotek

atlit → atlet 

atmosfir → atmosfer 

auto biografi → autobiografi 

azas → asas


B

batubara → batu bara

barang kali → barangkali

bea siswa → beasiswa 

bela sungkawa → belasungkawa 

bila mana → bilamana

bolavoli → bola voli

bulutangkis → bulu tangkis


C

cacad → cacat


D

dari pada → daripada 

desertasi → disertasi 

diagnosa → diagnosis

dimana → di mana

disain → desain

drajat, derajad → derajat

duka cita → dukacita

 


efektifitas → efektivitas

ekstrakulikular → ekstrakulikuler 

essay → esai

export, eksport → ekspor


F

faximile → faksimile

fikir → pikir

faham → paham

foto kopi → fotokopi

frekwensi → frekuensi


H

hadits → hadis

halangan → alangan

*berhalangan → beralangan

handai taulan → handai tolan

handal → andal

himbau → imbau

himpit → impit

hirarki → hierarki

horisontal → horizontal

hulu balang → hulubalang

hutang → utang


I

ibukota → ibu kota

idiologi → ideologi

ihtiar → ikhtiar

ihtisar → ikhtisar

ijasah → ijazah

ijin → izin

import → impor

indra → indera

Inggeris → Inggris

insyaf → insaf


J

jenasah → jenazah

jendral → jenderal


K

kaca mata → kacamata

kaedah → kaidah

Kalik → Khalik

karna → karena

kasat mata → kasatmata 

kerjasama → kerja sama

khasanah → khazanah

kilo gram → kilogram

konggres → kongres

konsekwensi → konsekuensi

krasan → kerasan

kraton → keraton

kroncong → keroncongan

ksatria → kesatria

kuatir → khawatir

kusus → khusus

kwadrat → kuadrat

kwalitas → kualitas

kwantitas → kuantitas

kwintal → kuintal

kwitansi → kuitansi

 


lembab → lembap

loka karya → lokakarya



mala petaka → malapetaka

manca negara → mancanegara

marga satwa → margasatwa

mentaati → menaati

mesjid → masjid

milyar → miliar

multi nasional → multinasional


N

nafas → napas

nara sumber → narasumber

nasehat → nasihat

non blok → nonblok

non formal → nonformal


O

obyek → objek

obyektif → objektif 

*objektifitas → objektivitas

olah raga → olahraga



paro → paruh "membagi dua"

pasca panen → pascapanen

pasca sarjana → pascasarjana

pasip → pasif

Perancis → Prancis

peri bahasa → peribahasa

populer → popular

praktek → praktik

pra-sarana → prasarana

prilaku → perilaku

professor → profesor

prosen → persen

prosentase → persentase

putera → putra

puteri → putri


R

realita → realitas

rejeki → rezeki

resiko → risiko

respon → respons

rubah → ubah

*merobah → merubah

*perobahan → perubahan

rubuh → roboh

 


sair → syair

sandra → sandera

sapu tangan → saputangan

sedia kala → sedia kala

segi tiga → segitiga

sekedar → sekadar

seksama → saksama

semi final → semifinal

sepakbola → sepak bola

serba guna → serbaguna

silahkan → silakan

sistim → sistem

standard → standar

standarisasi → standardisasi

subyek → subjek

subyektif → subjektif

Sumatera → Sumatra

suka cita → sukacita

suka rela → sukarela

sukur → syukur

sunnah → sunah

sutra → sutera

syah → sah

  


taqwa → takwa

tatatertib → tata tertib

tata krama → tata kerama

taubat → tobat

tauladan → teladan

tegak lurus → tegaklurus

tehnik, tekhnik → teknik

tehnologi, tekhnologi → teknologi 

telepon → telefon

tentram → tenteram

terimakasih → terima kasih

tolak ukur → tolok ukur

tofan, taufan → topan

trampil → terampil

*ketrampilan → keterampilan

tribun → tribune

triliyun → triliun 

tuna wisma → tunawisma


U

ummat → umat


Z

jaman → zaman

Share: